
Hantu Ulang Alik
2025
First Published
4.40
Average Rating
178
Number of Pages
Seorang perempuan hanya ingin memasak mi instan tanpa gangguan. Pekerja restoran yang kurang apresiasi menemukan cara balas dendam. Duka seorang ibu menenggelamkannya perlahan ke dalam paranoia. Mantan sahabatmu yang mati mewariskan barang bekas. Tiap karakter terasing dalam dunianya sendiri, berulang-alik dalam perjalanan mereka mencari kebahagiaan yang langka di tengah dunia yang hampir kiamat. Cerita-cerita Ratri Ninditya dalam Hantu Ulang-Alik akan menyeretmu masuk ke dalam lika-liku kehidupan manusia kota yang selalu tersesat dengan ironinya sendiri. Bisa jadi kau tokoh dalam satu cerita, bisa jadi pula kau ada di semua cerita.
Avg Rating
4.40
Number of Ratings
5
5 STARS
60%
4 STARS
20%
3 STARS
20%
2 STARS
0%
1 STARS
0%
goodreads
